Jika kamu sedang membuka Dashboard Baru KiriminAja, dan ingin membandingkan ongkir antar ekspedisi untuk alamat dan spesifikasi produk tertentu, kamu bisa gunakan fitur Cek Ongkir.
Kamu tidak perlu isi data yang lebih detail seperti data pengirim dan penerima. Bagaimana cara menggunakan fitur ini? Yuk, simak tutorialnya!